Pertandingan Persahabatan Putra Putri SMPN Satu Atap dan SMPN5

Daerah
Dilihat 122

Batang Asam Komoasnews.co.id- Dalam rangka Pertandingan bola voli persahabatan Putra Putri SMPN Satu Atap dan SMPN 5 Tungkal ulu,yang di adakan di SMPN5 Tungkal ulu Desa Suban Kecamatan Batang Asam Tanjungjabung Barat, 2/3/23.

Pertandingan tersebut dimenangkan SMPN3 Satu Atap oleh Grup Putri skor 2-1 dan grop Putra dimenangkan SMPN5 Tungkal Ulu dengan skor 2-0,pertandingan Bola Voli tersebut sangat meriah ada tertib tanpa ada hal yang tidak diingin kan.

Wakil Kepala Sekolah SMPN5 Ibu Patma saat di konfirmasi Awak media kompasnews.co.id,Saya berharap dan tujuan pertandingan ini adalah untuk mempererat silaturrahmi antara murid SMPN3 Satu Atap dan SMPN5 supaya saling kenal satu sama lain dan menjalin persahabatan yang baik kedepan nya ungkap nya.

Lanjut Ibu Patma Pertandingan Bola Volli seperti ini Mudah-muhan bisa memberikan yang terbaik untuk kedepan nya supaya mengharumkan nama Sekolah SMPN3 Satu Atap dan SMPN5 Kualatukal di Kecamatan Batang Asam atau Di Kabupaten Tanjung Jabung barat ini tutup nya.

Dan Salah satu murid yang di konfirmasi , Febri lailayani Saya sangat senang ada acara Pertandingan Persahabatan seperti ini,Kami bisa berkenalan dengan yang lain dan harapan kami sebagai Murid semoga pertandingan seperti ini di adakan 3 bulan sekali untuk menambah Ilmu dan kemampuan dalam olahraga Bola Volli dan kalau bisa jangan disini saja harapan kami bisa adu langa Bola Volli di SMP yang ada di kecamatan Batang Asam ini. ujarnya. ( Mara iman Harahap

You might also like