Kades Arahkan Warga Desa Soal Pembelanjaan BLT DD Harus Tepat Guna

Daerah
Dilihat 138

BENGKULU SELATAN
KOMPASNEWS.CO.ID
Pemdes Tanjung Raman berhasil salurkan BLT DD kepada masyarakat penerima manfaat yang sudah didata dari beberapa waktu yang lalu.

Hadir pada waktu penyaluran bantuan BLT DD Kepala Desa beserta perangkat, Banbisa, Babin kamtibmas, camat diwakil, ketua BPD dan anggota Serta masyarakat penerima manfaat.

Dalam sambutanya kades berpesan agar batuan yang sudah di bagikan dapat digunakan sebaik-baiknya jangan sampai batuan ini digunakan untuk kepentingan yang belum mempunyai manfaat lebih mendesak.

“Gunakalah untuk kepentingan pembelian bahan pokok, apa lagi sekarang kita sedang menghadapi bulan suci Ramadhan,” Ungkap Kades.

Bantuan BLT DD disalurkan kepada keluarga penerima manfaat untuk membantu masyarakat.
Apalagi saat ini kebutuhan semakin meningkat dan harga kebutuhan bahan pokok yang terus naik menjelang idul Fitri.

(Tanto JKD)

You might also like